Image
By Admin istrator

Pendaftaran Peserta Didik Baru tahun Pelajaran 2019/2020

09 Jan 2019  |   Berita



Assalamu'alaikum Wr. Wb.

Ayah & Bunda ada kabar gembira... Pendaftaran siswa baru sudah dibuka. Ayo segera daftarkan putra putrinya ke MI Tawakkal Denpasar


Syarat Pendaftaran  :
1. Usia minimal 6 tahun per 1 Juli 2019
2. Menyerahkan Surat Keterangan Lulus RA/TK
3. Mengisi Formulir Pendaftaran
4. Menyerahkan fotocopy Akte Kelahiran, 1 lembar
5. Menyerahkan fotocopy Kartu Keluarga (KK), 1 lembar
6. Menyerahkan foto 3 x 4 ( 4 lembar ) dan 4 x 6 ( 2 lembar ), Background merah
7. Menyerahkan fotocopy KTP, 1 lembar  







Info lebih lanjut hubungi Yayasan Tawakkal 
Jl. Raya Puputan No. 26 Renon Denpasar
Telp.0361234459.

Wassalamu'alaikum. Wr. Wb
Tags:  PPDB